Kamis, 19 Mei 2011

Tentang Tablet

Kali ini saya akan menjelaskan beberapa hal tentang Tablet yang sekarang banyak digunakan sebagai pengganti laptop atau netbook. Dengan Tablet, kita tidak hanya dapat membaca buku, koran, atau majalah. Majalah seperti Sports Illustrated atau Wired menunjukkan kemampuannya sebenarnya, yaitu E-Paper 2.0 dengan Live-Voting dan Video. 

Kita hanya perlu menulis pada Tablet-PC dengan touch pen, dengan penditeksi penulisan tangan, tulisan langsung diterjemahkan dalam bentuk huruf. Gambar-gambar kreasi ta-ngan pun dapat disimpan dan diolah dalam bentuk digital.

Disini kita dapat melukis dan menggambar, kita memang tidak dapat menghasilkan sebuah kar­ya sekelas Leonardo da Vinci dengan pena yang (saat ini masih) kurang akurat pada sebuah Tablet-PC. Namun, tidak dengan adanya software Autodesk SketchBook Pro dan Corel Grafigo. Kedua software tersebut sudah lama menawarkan kemampuan untuk itu.
Sekian Informasi Tentang Tablet PC


0 komentar:

Posting Komentar